Assalamualaikum Wr. Wb.
Setelah sekian lama Avicii tidak memproduksi musik, kini Avicii dikabarkan akan merilis Mini Album terbarunya.
Terlihat di laman Facebook nya, beberapa menit yang lalu saat postingan ini kami terbitkan. Avicii mengubah sampul dari laman resminya itu berupa informasi tentang judul EP serta di lengkapi dengan tanggal perilisan nya.
Seperti yang bisa kita lihat bersama, EP ini akan di rilis secara global pada 10 Agustus 2017 dan berjudul ”AvÄ«ci”. Tak hanya itu guys, Avicii juga memberikan link pre-save untuk EP nya ini di Spotify.
Pre-save it on Spotify : http://avicii.lnk.to/presave
Akhirnya ya guys, yang di nantikan oleh banyak fans akan segera terwujud.
0 Comments: